STUDI EKSPLORASI PEMILIHAN JURUSAN KULIAH PADA MAHASISWA LAKI-LAKI PROGRAM BAHASA KOREA UNIVERSITAS NASIONAL
DOI:
https://doi.org/10.47313/aksarabaca.v3i2.3185Abstract
ABSTRAK Dukungan orang tua terhadap pemilihan jurusan kuliah anak sangat penting. Anak bisa yakin dengan pilihan yang akan dipilih setelah mendapatkan persetujuan dari orangg tua. Dengan menggunkana pendekatan kualititatif deskriptif dengan metode interview, penelitian ini mencoba menelaah bagaimana pengaruh orang tua terhadappemilihan jurusan kuliah anak khususnya pada anak laki-laki berdasarkan teori College Choice Methods oleh Jackson. Hasil penelitian terhadap 5 orang tua murid, menunjukkan bahwa orang tua hanya memiliki sedikitpengaruh terhadap pilihan jurusan kuliah. Hal ini dikarenakan orang tua memberikan kebebasan penuh terhadap anaknya untuk memilih jurusan yang diinginkan. Sedangkan dari sisi anak, lokasi adalah faktor pertimbangan utama hingga akhirnya memilih berkuliah di tempatnya saat ini. Kata kunci: pengaruh orang tua, jurusan kuliah, mahasiswa laki-laki ABSTRACTParental support for their child's choice of college major is very important. Children can be sure about the choice they will choose after getting approval from their parents. By using a descriptive qualitative approach withinterview methods, this research tries to examine how parents influence their children's choice of college major, especially boys, based on Jackson's College Choice Methods theory. The results of research on 5 students' parents showed that parents had little influence on the choice of college major. This is because parents give their children complete freedom to choose the major they want. Meanwhile, from the child's perspective, location is the main consideration factor until they finally choose to study at their current location. Key words: parental influence, college major, male studentsReferences
Ardita Ceka. 2016. The Role of Parents in the Education of Children. Journal of Education and Practice
Arsyad dkk. 2017. Peran Orang Tua terhadap Pendidikan Anak (Studi Desa Mantang Besar Kabupaten Bintan). Jurnal Masyarakat Maritim Vo.1. Universitas Maritim Raja Ali Haji
Cagampang, Frances Helen Haymore. 1992. What parents know about preparing for college and how it affects their children ’s academic performance: Parents’ information in the college
choice decision. School Community Journal
Fitria Nur Solicha., dkk. 2020. Peran Orang Tua Dalam Menentukan Pilihan Kuliah Anak. Edukasi IPS Vol.4 No.2
Kim, Jin Sook., Bang, Hye Young. 2016. Education Fever: Korean Parents’ Aspirations for their children’s schooling and future career. Taylor & Francis Online
Ladd, Michael W. 2000. Parental Influence on Career Development Among College Students. International Journal of
Advance Research