Perubahan Perdagangan Bebas ke Integrasi
Keywords:
Free Trade, ASEAN IntegrationAbstract
Abstrakperdagangan bebas ke arah integrasi ASEAN dalam kerangka AFTA yang berlaku secara bebas dengan menggunakan Common Effective Preferential Tariff - CEPT. Berdasarkan pelaksanaan kebijakan liberalisasi ekonomi. Hal tersebut merupakan kepentingan politik dan lain-lain, maka permasalahan ini menyatakan bahwa rezim investasi yeng terbuka dan bebas adalah kunci dalam meningkatan daya saing ASEAN. Melalui metode studi kasus dan teori comparative advantage, sejatinya perdagangan di kawasan ASEAN juga dapat meningkat karena pergerakan aliran barang-barang menjadi tidak terkendala berdasarkan produksi yang bersaing. Hal ini terutama dalam usaha untuk menarik investasi asing yang semakin memperkuat persaingan komparatif di antara negara ASEAN. Demikian juga perdagangan di antara negara anggota ASEAN memberikan ruang untuk berintegrasi dengan cara meningkatkan aktivitas jaringan industri di anatar negara ASEAN. Aktivitas perdagangan bebas ASEAN-AFTA ini mempertegas perdagangan bebas ASEAN ke arah kondisi sebuah kejayaan rezim internasional sekawasan.
Kata Kunci: Perdagangan Bebas, Integrasi ASEAN
Abstract
free trade towards ASEAN integration within the framework of AFTA are valid independently using the Common Effective Preferential Tariff - CEPT. Based on the implementation of the policy of economic liberalization. It is political interests and others, then this issue stated that the GCC investment regimes open and free is key in improving the competitiveness of ASEAN. Through the case study method and theory of comparative advantage, actually trade in the ASEAN region can also be increased because of the movement of the flow of goods to be not constrained by competitive production. It is mainly in an effort to attract foreign investments further strengthen comparative competition among ASEAN countries. Similarly, trade between ASEAN member countries provide space for integration by increasing the activity of industrial network in advance of the ASEAN countries. Activity ASEAN-AFTA reinforce ASEAN free trade towards the condition of an international regime heyday region.
Free Trade, ASEAN Integration
Downloads
Published
2016-02-09
Issue
Section
Articles