EVALUASI IMPLEMENTASI MANAJEMEN PENGETAHUAN DI KATOR PELAYAHAN PAJAK PRATAMA JAKARTA
DOI:
https://doi.org/10.47313/pjsh.v4i1.596Keywords:
pelayanan pajak, manajemen perpajakan, manajemen pengetahuan, evaluasi, implementasiAbstract
Manajemen pengetahuan memberikan suatu peluang untuk perubahan dan nilai informasi dan perpustakaan untuk menjadikan diri relevan terhadap perkembangan zaman. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui sejauh mana penerapan manajemen pengetahuan pada Kantor Pelayanan Pajak Pratama Tamansari Dua Jakarta. Metode dalam penelitian ini adalah kualitatif sederhana melalui teknik pengamatan obyek di lapangan dan studi pustaka. Berdasarkan hasil penelitian dan evaluasi ternyata Kantor Pelayanan Pajak Tamansari Dua telah mengimplementasikan Manajemen Pengetahuan secara baik dan konsisten sehingga proses pencapain tujuan telah memiliki dasar yang dijadikan acuan dalam bekerja serta telah menunjukan hasil yang cukup signifikan dalam usaha mencapai kinerja individu dan organiasi. Inovasi dan perkembangan institusi menjadi lebih cepat karena dengan pola siklus knowledge management tersebutsemua pengetahuan terarsip dengan baik dan dapat diakses dengan mudah oleh seluruh anggota. Namun demikian diperlukan kemauan masing-masing individu dalam insitusi anggota untuk mengeksplisitkan semua tacit knowledge yang dimiliki sehingga bisa disebarluaskan kepada anggota lain.
References
Bergerson, A.A. (2003). Critical race theory and White racism: Is there room for White scholars in fighting racism in education? Qualitative Studies in Education, 16(1), 51-63.
Bryan, Bergeron. (2003) Essentials of knowledge management. USA: John Wiley & Sons, Inc.
Carl Davidson and Philip Voss. (2003). Knowledge Management: An Introduction to creatingcompetitive advantage from intellectual capital. New Delhi: Vision Books.
Dalkir, Kimiz. (2005). The knowledge management cycle. Journal Knowledge management in theory and practice. Oxford: Elsevier Pages. 25-46.
Groff, T. R., & Jones, T. P. (2003). Introduction to Knowledge Management: KM in Business. Oxford: Butterworth-Heinemann.
H, Subagyo. (2007). Pengantar Knowledge Sharing untuk Community Development. Makasar: Pengetahuan Kawasan Timur Indonesia.
Laudon, Knnethh C. and Jane P. Laudon. (2002). Management Information System, New Jersey: Prentice Hall.
Liebowitz, J. (1999), Key ingredients to the success of an organization's knowledge management strategy. Knowl. Process Mgmt., 6: 37-40. https://doi.org/10.1002/(SICI)1099-1441(199903)6:1<37::AID-KPM40>3.0.CO;2-M
Munir, Ningky. (2001). Proses Penciptaan Pengetahuan di Perusahaan. Jakarta: Seminar Ikatan Pustakawan Indonesia.
Nawawi, Ismail. (2012). Manajemen Pengetahuan (Knowledge Management), Teori dan Aplikasi dalam mewujudkan Daya Saing Organisasi Bisnis dan Publik. Bogor: Penerbit Ghalia Indonesia.
Nonaka, Ikujiro and Takeuchi, Hirotaka. (1995). The Knowledge-Creating Company: How Japanese Companies Create theDynamics of Innovation. Oxford: Oxford University Press.
Schwartz, David. (2005). Encyclopedia Knowledge Management. USA: Ideas Group Publishing.
Setiarso, Bambang. (2005). Knowledge Sharing in Organizations: Models and Mechanism. Special Library Conference May 15-17, 2005.p 14, Kuala Lumpur.
Tiwana, Amrit. (2002). The Knowledge Management Toolkit: Orchestrating IT, Strategy, and Knowledge Platforms (2nd edition). New Jersey: Prentice Hall.
Tobing, Paul L. (2007). Konsep Knowledge Management, Konsep, Arsitektur dan Implementasi. Jakarta: Graha Ilmu.
Tobing, Paul L. (2011). Manajemen Knowledge Sharing Berbasis Komunitas. Bandung: Knowledge Management Society Indonesia.
Tunggal, Amin Widjaja. (2002). Memahami Konsep Intellectual Capital dan Knowledge Management. Jakarta: Harvarindo.
Wallace, Danny P. (2007). Knowledge Management: Historical and Cross‐Disciplinary Themes. Westport, CT: Libraries Unlimited. 227 pages. Hum. Resour. Manage., 48: 465-467. https://doi.org/10.1002/hrm.20290.
Wilson, James Q. (1989). Bureaucracy: What Government Agencies
Do and Why They Do it. New York: Basic Books, Inc.
Downloads
Published
Issue
Section
License
- Hak publikasi atas semua materi informasi yang tercantum dalam situs jurnal ini dipegang oleh dewan redaksi/editor dengan sepengetahuan penulis. Pengelola Jurnal akan menjunjung tinggi hak moral penulis.
- Aspek legal formal terhadap akses setiap informasi dan artikel yang tercantum dalam situs jurnal ini mengacu pada ketentuan lisensi Creative Commons Atribusi-NonCommercial-No Derivative (CC BY-NC-ND), yang berarti bahwa hanya dengan izin penulis, informasi dan artikel Jurnal BACA dapat didistribusikan ke pihak lain dengan tanpa merubah bentuk aslinya untuk tujuan non-komersial.
- Setiap terbitan Populis Jurnal Sosial dan Humaniora, baik cetak maupun elektronik, bersifat open access untuk tujuan pendidikan, penelitian, dan perpustakaan. Di luar tujuan tersebut, penerbit atau pengelola jurnal tidak bertanggung jawab atas terjadinya pelanggaran hak cipta yang dilakukan oleh pembaca atau pengakses.